"PETIR"
untuk : jiwa yang bergemuruh "05'08/"11
kilat kilat putih putih....
gemertak suara nan pecah...
risau,,, gundah,,, merebah...
ikatan suara bersatu tujuan
hidup menggempar.......
undangkan ketakutan riwayat
mendatangkan sinah sesaat di dalam badai
tingkat meninggi semakin meninggi...
camkan air yang menitik rautan hujan
sinar melambai bukan tujuan
........tetapi meluap mencari maksud......
oleh: diriku
Tidak ada komentar:
Posting Komentar